Dewasa ini, dengan maraknya penggunaan ponsel pintar, orang Indonesia pada umumnya pun memiliki puluhan akun di internet: mulai dari akun medsos (Facebook, Instagram, Twitter), akun aplikasi pengirim pesan (Whatsapp, Messenger, Telegram), akun email pribadi dan kantor, akun perbankan dan tabungan online sampai dengan dompet digital yang terasa begitu praktis untuk transaksi di mana saja.

Dengan sebegitu banyaknya akun yang ada dan digunakan setiap harinya, apakah kamu termasuk orang yang menggunakan password alias kata sandi yang sama di semua akun yang kamu miliki? Jika ya, sekarang saatnya untuk waspada. Pencurian identitas sering terjadi, karena maling pun semakin pintar meretas akun kita dan mencari celah untuk melakukan kejahatan. Sudah sering dengar, kan, akun Facebook atau Whatsapp teman kita di-hack dan tiba-tiba yang bersangkutan mengirim pesan ke banyak kawannya untuk meminta pinjaman uang? Atau saldo dompet digital yang tiba-tiba berkurang padahal tidak dipakai, maupun penggunaan kartu kredit untuk pembelian online yang tak kita kenali?

Supaya terhindar dari kejahatan maling masa kini, kami kumpulkan beberapa tips dan saran seputar pembuatan dan penyimpanan kata sandi yang cukup kuat sehingga akun aman dari pembobolan.

Amankan passwordmu dengan trik berikut

 

Kuatir mengenai keamanan pribadi saat menggunakan internet? Jaga agar bisnismu tetap aman dengan saran-saran kami seputar dunia online:

Bebas incaran hacker: ini caranya menggunakan teknologi smart home yang tetap aman!

Inilah Sistem Keamanan Rumah tercanggih masa kini

3 cara mengamankan tempat usahamu dari incaran maling

Tracking Cukup amankah kata sandi akun-akun digitalmu?
Bagikan
suka artikel ini :